Paradigma Baru Pemasaran Internasional

 Paradigm baru pemasaran intenasional kini dikembangkan untuk menggeser pemasaran yang telah lama menuju pada pemasaran elektronik. Paradigm baru dalam pemasaran memiliki karakteristik yang berbeda pada pola atau sistem pemasaran sebelumnya. Perubahan karakteristik tersebut adalah aktivitas pemasaran konvensional One to Money beralih menjadi pemasaran Money to Money. 

Sumber : pexels

Model one to money adalah dimaksudkan untuk merebut perhatian konsumen melalui informasi yang diampaikan dengn cara tradisional dan melalui  media massa noninteraktif. Sedangkan model Money to Money adalah informasi tidak mudah dikirim dari pengirim kepada penerima. Tetapi, dimediasi oleh media komunikasi dan penerima dapat memberikan kontribusi ata partisipasi dan harapannnya.

Baca juga : Dampak Globalisasi Ekonomi


Informasi dalam ekonomi global sangat dibutuhkan. Perannannya adalah sebagai pengambilan keputusan. Infomasi yang cepat dapat membantu pemasaran. Dengan informasi yang cepat dan akurat pebisnis dapat memenangkan saingan di pasar global.

 


Referensi:

Muchtar dan Hasbullah. 2020. InternetMarketing: Strategi dan Pengaruhnya terhadap Kepuasan Pembelian dan KepuasanKonsumen. Bandung: Manggu Makmur Tanjung Lestari.

0 Komentar